CINTA KE DUA

PART 12 CINTA BERSEMI DI BANDARA Kali ini Bima dalam puncak kesuntukkan, bosan, rasanya ingin berteriak atau banting HP, eh tapi sayanglah he heh. Di waktu Matahari hampir sepenggalah dia memutuskan kali ini jalan aja naik BRT. Menelusuri BRT dengan menenteng kameranya yang baru, dari hasil kerja potret freelance. Dia ikut gabung dengan Entertaiment Wedding […]

Continue Reading

CINTA KE DUA

PART 7. PERNIKAHAN YANG HAMPA Ini hampir satu tahun pernikahannya dengan Emma, mantan sekretarisnya. Baron sepertinya menyesal, tapi terlambat. Keputusan dia menikah lagi tanpa pikir panjang, hanya menurutkan nafsu belaka. Baron menghembuskan rokok yang entah ke berapa. Dia sudah menghabiskan empat pak sehari ini. Dicoleknya puntung rokok lalu dibuang sembarangan. Bersama Mia dia telah berhenti […]

Continue Reading

CINTA KE DUA

Part 2: Malam Deadline Ini malam ke dua Mia menginap di kantor, bukan menginap tepatnya larut malam. Karena dia mesti menyelesaikan malam deadline untuk penerbitan minggu ini, dia biasa pulang jam 02.00 dinihari . Aura terbit hari Kamis, jadi Rabu harus sudah online, dan cetakannya disiapkan Rabu pagi. Sekarang agak mending untuk mengejar tenggat waktu, […]

Continue Reading