
Aku tak dapat mengalahkannya apalagi menaklukannya;
Aku mengaku kalah: aku mencintainya dan aku bodoh ;
Tulus dan bodoh beda tipis ;
Semakin aku melawannya, aku setengah raga;
So baiknya aku akui saja: aku mencintainya; aku kalah mencintainya;
Biar kusimpan di sudut hati tersembunyi;
Terbiasa dengan kesendirian, kehampaan; dan kegembiraan yang kubuat ;
Hingga semoga aku bahagia nyawa