LAUNCHING BUKU “CINTA DIBALIK KELAMBU HEMODIALISIS”

Event Spesial
lAUNCING BUKU
PRAKATA PENERBIT

Pada tanggal 21 JUli 2018 telah dilaksanakan launching peluncuran buku baru ” Cinta Dibalik Kelambu Hemodialisis”. Buku ciptaan Nikmah Yuana yang kedua setelah buku pertamanya “Dosen Kentir Belajar Nyetir”

Buku ini menceritakan perjuangan Nikmah Yuana selama menjaga suaminya yang pengidap gagal ginjal. Buku yang bercerita tentang awal mulanya sakit, keluar masuk rumah sakit, berobat ke dukun yang salah, sampai divonis gagal ginjal ini diterbitkan Media Edents Publika.

Cinta Dibalik Kelambu
Bersama kru penerbit

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *