SHOOTING FILM PENDEK RAGAM BUDAYA

Event Spesial

Pada hari ini Minggu tanggal 22 September 2019 RBSM shooting lagi guys. RBSM mau bikin film pendek ragam budaya untuk lomba video Hello Motion.  Pertama kita shooting Angklung, alat musik bambu dari Jawa Barat. Pemainnya adalah Bu Nikmah dan anak-anak RBSM. Lokasi shooting berada di rumah Bapak Syamsi Pulesari.

Lihat dokumentasi kegiatan berikut dan channel youtube Sampun Maos ya.

Shooting angklung
Angklung warisan budaya
Tonton youtube Sampun Maos

Selanjutnya kami shooting film pendek tari Saman. Film pendek tari Saman ini dipimpin Kak Anis. Film ini menceritakan anak yang bertanya,”dimana asal tari Saman?” Lalu mereka melihat-lihat peta Indonesia mencari dimana letak Aceh.

Tari Saman
Gerakan harus kompak
Latihan script

 

Film terakhir adalah film tentang makanan khas kota Semarang yaitu Lumpia. Lumpia termasuk warisan budaya nusantara. Film ini mengetengahkan anak RBSM yang lagi berdebat masalah nama makanan asli Semarang ini, yang ternyata namanya Lumpia. Simak dokumentasinya ya guys. Ikuti channe youtube Sampun Maos ya.

Lumpia
Mantull

Nah ikuti channel Sampun Maos

#filmpendek

#shortmovie

#angklung

#tarisaman

#lumpia

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *